Nuraini Puji Lestari, siswa kelas XII AKL 2 SMKN 1 Pengasih, meraih Juara 3 LKS Tingkat Provinsi DIY tahun 2025 pada bidang lomba Akuntansi dan Keuangan Lembaga. Prestasi ini menjadi bukti bahwa kerja keras, ketekunan, dan semangat belajar tidak pernah mengkhianati hasil.

More Stories
Perayaan Natal SMKN 1 Pengasih Berlangsung Khidmat
Fadilla Nur ’Aida, Siswa SMKN 1 Pengasih, Juara 1 Pencak Silat Bupati Cup 3 Tahun 2026
Peringatan HUT ke-58 SMKN 1 Pengasih dengan tema Prestasi dan Harmoni